by LPPMP | Mar 15, 2021 | Berita
Kegiatan Seminar Nasional Membangun dan mengembangkan konsep Benteng Pancasila dilaksanakan oleh Pusat Pengembangan dan Pengelolaan Mata Kuliah Umum pada Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu UNS pada tanggal 15 Maret 2021. Sebagai Keynote Speaker Prof. Dr. Jamal...
by LPPMP | Jan 30, 2021 | Berita
Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mentargetkan sebesar 15 persen Program Studi (Prodi) nya terakreditasi dan tersertifikasi internasional di tahun 2021 . Hal ini sesuai dengan delapan Indikator Kinerja Utama (IKU) yang menjadi landasan transformasi pendidikan...
by LPPMP | Jan 15, 2021 | Berita
Kegiatan “Workshop Hasil Review Kurikulum Prodi S1 dan Sekolah Vokasi UNS” dilaksanakan pada : Hari/ tanggal : Jum’at, 15 Januari 2021 Pukul : 08.30 s/d 11.30 Tempat : Zoom Cloud Meeting Download Materi : INSTRUMEN...
by LPPMP | Nov 9, 2020 | Berita
Pada bulan Nopember 2020 Pusat Pengembangan Sistem Pembelajaran (PPSP) LPPMP UNS menyelenggarakan kegiatan Pelatihan PEKERTI-AA yang diikuti oleh peserta dari Poltekkes, ISI dan D3 UPW. Kegiatan dilaksanakan pada tanggal 9,10,11,12 dan 16,17,18 Nopember...
by LPPMP | Oct 5, 2020 | Berita
Pada tanggal 5 Oktober 2020 bertempat di UNS – Inn , Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (LPPMP-UNS) – mengadakan pembukaan – Pelatihan Peningkatan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional(PEKERTI) dosen Politeknik Negeri Semarang ....
by LPPMP | Aug 6, 2020 | Berita
LPPMP UNS–Lembaga Pengembangan dan Penjaminan Mutu Pendidikan (LPPMP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta menyelenggarakan Webinar “Pelatihan Penulisan Bahan Ajar Berbasis Hasil Penelitian ” dengan narasumber Bambang Trimansyah (Praktisi Institut...